Ini Sumber Informasi Pemasok Nama Calon Menteri ke Jokowi
Rabu, 22 Oktober 2014 – 10:29 WIB
"Bak pepatah lama, biar lambat asal selamat. Tetapi lambat yang memastikan. Bukan lambat yang gamang. Bagi masyarakat tentu tidak peduli nama-nama yang akan masuk. Selama memenuhi syarat bukan mafia, bukan agen neolib, bukan koruptor, bukan pelanggar HAM, bukan agen masa lalu (orba)," katanya.
Menurut Ray, ini saatnya Indonesia menciptakan negeri yang bebas dari mafia, agen dari kepentingan korporasi dan negara asing, para koruptor, pelanggar HAM dan keinginan untuk kembali menarik era ke zaman orba.
"Tentu dimulai dari susunan kabinet. Ini saatnya Jokowi membalas dukungan rakyat padanya," kata Ray.(gir/jpnn)
JAKARTA - Direktur Lingkar Madani Indonesia (Lima), Ray Rangkuti memerkirakan molornya pengumuman nama-nama menteri kabinet pemerintahan Joko Widodo-Jusuf
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Judi Online Kini Menyasar Komunitas Motor di Kepri
- Ratusan Burung Pipit Mati Tersambar Petir di Bandara Ngurah Rai
- 4 Lokasi Penyitaan Uang Haram Rohidin Mersyah, Nomor 1 Wow
- Begini Rohidin Mersyah Peras Anak Buah, Honor Guru Disunat
- Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 25 November 2024, Hujan Merata
- Selain Rohidin Mersyah, 2 Anak Buahnya Juga Tersangka Pemerasan Pegawai untuk Pilkada