Ini Tanda Bukti Abraham Samad Dilaporkan ke Bareskrim Mabes Polri

jpnn.com - JAKARTA - Tidak hanya Wakil Ketua KPK, Bambang Widjojanto dan Adnan Pandu Praja dilaporkan ke Bareskrim Mabes Polri, tapi juga Ketua KPK Abraham Samad.
Rakyat Merdeka Online (Grup JPNN.com) memberitakan bahwa ada tanda bukti laporan masuk ke polisi.
Dalam tanda bukti ini, Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Abraham Samad, sudah dilaporkan kepada Bareskrim Mabes Polri pada 22 Januari 2015 lalu. Laporan ini terkait dengan kegiatan politik sebagaimana tertulis dalam artikel 'Rumah Kaca Abraham Samad' di Kompasiana.
Pihak yang melaporkan Samad adalahDirektur Eksekutif LSM KPK Watch Muhammad Yusuf Sahide. Dalam laporan, Samad dituduh melanggar Pasal 36 juncto pasal 65 UU 30/2002 tentang KPK. (awa/jpnn)
JAKARTA - Tidak hanya Wakil Ketua KPK, Bambang Widjojanto dan Adnan Pandu Praja dilaporkan ke Bareskrim Mabes Polri, tapi juga Ketua KPK Abraham
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Bahas Transmigrasi Patriot, Wamen Viva Yoga Dorong Mahasiswa Punya Jiwa Kewirausahaan
- 20 Pelaku Tawuran di Jalan Otista Raya Jaktim Ditangkap Polisi
- Ada Ancaman Pembunuhan terhadap Dedi Mulyadi, Ini Respons Polisi
- Wujudkan Visi Prabowo, Bupati Lahat Siapkan Generasi Emas Lewat Pengembangan SDM Unggul
- Riset Terbaru, Vape Efektif Bantu Perokok Beralih dari Kebiasaan Merokok
- Di Webinar NARBO, Perum Jasa Tirta II Tegaskan Peran Strategis di Tingkat Asia