Ini Tiga Poin Surat Terbuka Bu Retno kepada Mas Nadiem Makarim, Keras!
Beberapa program yang dapat dibiayai dari pengalihan anggaran POP itu antara lain, penggratisan internet, bantuan gadget bagi anak-anak miskin dan para guru honorer, dan penyusunan kurikulum dalam situasi darurat “kurikulum adaptif” yang dapat meringankan guru, siswa dan para orang tua.
Kemudian, Kemendikbud dapat berkoordinasi dengan Kementerian Desa terkait penggunaan dana desa yang didorong membantu anak-anak desa melakukan PJJ di balai-balai desa dengan fasilitas wifi dan komputer milik desa. Apalagi untuk anak-anak yang tinggal di wilayah yang sulit sinyal.
"Akhir kata, saya sebagai seorang ibu dan warga Negara di Republik ini berharap banyak pada anda untuk menunjukkan kemampuan dan kapasitas milenial anda sebagai mendikbud untuk menyelesaikan masalah pendidikan di era pandemik, khususnya terkait PJJ. Saya menunggu gebrakan Anda," tandas Retno.(fat/jpnn)
Bu Retno mengutarakan tiga poin catatan kritisnya kepada Mendikbud Mas Menteri Nadiem Makarim, lewat surat terbuka pada Sabtu (1/8).
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- Nadiem Makarim Titipkan Guru, Dosen, Tendik & Pegiat Seni kepada Menteri Baru, Mengharukan
- Nadiem Makarim: Indonesia Melakukan Transformasi Pendidikan Besar-besaran Dalam 5 Tahun
- Lewat Program 2 Ini, Ribuan Siswa di Papua dan 3T Bisa Lanjutkan Pendidikan Berkualitas
- FSGI Sebut Anak STM Punya Hak Melakukan Demonstrasi, Jangan Ditangkapi
- Ketua Honorer Laporkan Presiden Jokowi & 2 Menteri ke Komnas HAM
- Nadiem Makarim Sebut Tranformasi Pendidikan 5 Tahun Terakhir Berhasil