Ini Tips Mencegah Diabetes
Sabtu, 13 Juli 2013 – 21:20 WIB
DIABETES merupakan salah satu penyakit yang menakutkan. Diabetes sering dikenal di Indonesia dengan nama penyakit kencing manis, karena diabetes berhubungan dengan gula darah. Diabetes sendiri merupakan peyakit yang tidak bisa disembuhkan secara total, sehinga sebelum terkena penyakit diabetes, alangkah baiknya jika kita mengetahui cara untuk mencegah penyakit ini. 1. Berolahraga secara teratur
"Jika anda berpikir bahwa diabetes hanya beresiko bagi orang lanjut usia, anda lebih baik berpikir dua kali. Diabetes dapat menyerang individu dari segala usia. Untuk mencegah diabetes, saya akan memberikan anda beberapa tips sederhana," kata ahli gizi dan diabetes educator, Dr. Sunita Pathania, seperti yang dilansir laman Times of India, Sabtu (13/7).
Baca Juga:
Berikut ini beberapa cara yang bisa anda lakukan untuk mencegah diabetes
Baca Juga:
DIABETES merupakan salah satu penyakit yang menakutkan. Diabetes sering dikenal di Indonesia dengan nama penyakit kencing manis, karena diabetes
BERITA TERKAIT
- Laga Persahabatan: Persib Legend vs Seejontor FC di Bandung, Kang Erwan Bakal Hadir
- Upaya Kickfest Bandung Menarik Pengunjung Lintas Generasi di Tahun ke-16
- Flek Hitam Bikin Minder, Atasi dengan Menggunakan 3 Herbal Ajaib Ini
- Usir Ketombe yang Bikin Gatal dengan Menggunakan 3 Bahan Alami Ini
- Waspada, 7 Minuman Ini Bisa Tingkatkan Kadar Kolesterol Jahat
- 5 Khasiat Jeruk Nipis yang Bantu Lindungi Tubuh dari Serangan Penyakit Ini