Ini Titik Banjir di Kota Bekasi
Senin, 08 Februari 2021 – 13:03 WIB

Ilustrasi banjir. Grafis: Sultan Amanda Syahidatullah/JPNN.com
- Taman Narogong, ketinggian air 30-40 sentimeter
- Jembatan 10 dan 11 Rawalumbu, ketinggian air 10-15 sentimeter
- Perumahan Narogong jembatan 1, ketinggian air 10-15 sentimeter
2. Kecamatan Bekasi Selatan
- Pondok Surya Mandala 10-15 sentimeter
- Jalan R.H Umar, Kelurahan Jaka Mulya, 15 sentimeter
3. Kecamatan Mustika Jaya
- Genangan terpantau di ruas Jalan Mustika Jaya setinggi 15 sentimeter
Banjir rendam sejumlah perumahan dan permukiman warga di empat kecamatan di Kota Bekasi, Senin (8/2).
BERITA TERKAIT
- Begini Evakuasi Pendaki Wanita Asal Bekasi yang Kolaps di Gunung Sindoro
- Gunung Gede dalam Pengawasan BPBD Cianjur, Ada Apa?
- Selebgram Asal Bekasi Ini Diduga Terlibat Investasi Bodong
- 2 Desa di Parigi Moutong Terendam Banjir
- Pengunjung Rumah Sakit di Bekasi Aniaya Satpam, Kini Jadi Tersangka
- Kasus Pagar Laut di Bekasi, 9 Orang Jadi Tersangka