Ini Unggahan yang Membuat Nikita Mirzani Dilaporkan Dito Mahendra ke Polisi, Ternyata
Jumat, 17 Juni 2022 – 13:14 WIB
Kekasih John Hopkins itu telah memenuhi panggilan polisi pada Rabu (15/6).
"Saya sebagai yang terlapor menjelaskan, bahwa bukan begini, ini tidak benar, segala macam, saya bisa mempertanggungjawabkan," tutur Nikita Mirzani.
Sebelumnya, Nikita Mirzani dilaporkan atas dugaan UU ITE dan pencemaran nama baik oleh Dito Mahendra ke Polresta Serang Kota.
Nikita Mirzani pun disangkakan dengan Pasal 27 ayat (3) juncto Pasal 45 ayat (3) atau Pasal 36 juncto Pasal 51 ayat (2) Undang Undang Nomor 19 Tahun 2016 Tentang Perubahan atas Undang Undang Nomor 11 Tahun 2008 Tentang ITE, dan Pasal 311 Kitab Undang Undang Hukum Pidana (KUHP). (mcr7/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Aktris Nikita Nirzani menjelaskan unggahannya di media sosial yang menyebabkannya dilaporkan ke kepolisian.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Konon Lolly Sempat Diancam Akan Dibunuh Nikita Mirzani, Waduh
- Perseteruan Makin Panas, Mantan Sahabat Sebut Nikita Mirzani Bawa Sial, Waduh
- Kasusnya Viral di Malaysia, Vadel Badjideh Merespons Begini
- Lolly dan Vadel Badjideh Berkirim Salam, Nikita Mirzani Merespons Begini
- Penjelasan Nikita Mirzani Soal Kondisi dan Penampilan Lolly
- 3 Berita Artis Terheboh: Umi Pipik Kecewa, Harvey Moeis Menyesal