Ini Yang Akan Dilakukan Fatin Dengan Semua Hadiah Utama
Sabtu, 25 Mei 2013 – 11:31 WIB
FATIN Shidqia Lubis mengantongi hadiah uang tunai Rp 125 juta tadi malam. Uang itu diberikan sebagai hadiah karena telah berhasil menjadi juara pertama diajang X Factor Indonesia.
Lalu akan diapakan uang sebanyak itu oleh wanita yang belum genap berusia 17 tahun ini? Sebagai anak yang berbakti kepada kedua orangtua, Fatin memiliki niat mulia, yakni ingin menghajikan orangtuanya.
"Uangnya buat berhaji mama sama ayah," ujar Fatin di Hall D, Kemayoran, Jakarta Pusat, Sabtu (25/5) dinihari.
Menurut Fatin, kedua orangtuanya sudah lama berkeinginan naik haji. "Mama sama ayah pengen haji, tapi masih beberapa tahun lagi," jawabnya.
FATIN Shidqia Lubis mengantongi hadiah uang tunai Rp 125 juta tadi malam. Uang itu diberikan sebagai hadiah karena telah berhasil menjadi juara pertama
BERITA TERKAIT
- Lolly Sebut Nikita Mirzani Sebagai Ibu Durhaka, Waduh
- Putri Nikita Mirzani: Mohon Maaf, Saya Enggak Bangga Punya Ibu Kontroversial
- Bintangi Little Rebels Cinema Club, Muzakki Ramdhan Ketagihan Main Film Pendek
- Abidzar Al Ghifari dan Adzana Ashel Terlibat dalam Film Thailand '404 Run Run'
- Quadra Pamerkan Motif Menawan di Hall of Wonder, Rossa Takjub
- Nikita Mirzani Laporkan Razman atas Dugaan Penculikan