Ini yang Harus Anda Lakukan jika Dicegat Mata Elang di Jalan

Ini yang Harus Anda Lakukan jika Dicegat Mata Elang di Jalan
Jangan menyerahkan sepeda motor kepada mata elang atau matel di jalan. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

"Bagi debitur yang belum paham tentang matel, segala keputusan penarikan unit seharusnya dilakukan di kantor perusahaan pembiayaan. Tidak boleh di jalan," ungkapnya.

Hal tersebut menghindari penggunaan surat tugas palsu oleh oknum matel yang memanfaatkan situasi untuk menggelapkan motor debitur. (mcr18/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!

Mata elang atau matel bekerja memelototi pelat nomor kendaraan roda dua atau sepeda motor yang pemiliknya menunggak cicilan.


Redaktur : Soetomo
Reporter : Mercurius Thomos Mone

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News