Ini yang Perlu Dilakukan untuk Kemandirian Nasional
Rabu, 11 November 2015 – 16:52 WIB
jpnn.com - JAKARTA - Pemerintah dan DPR perlu membuat undang-undang yang mengharuskan seluruh sumber daya alam yang menguasai hajat hidup orang banyak harusnya dikelola BUMN.
"Demi terciptanya kemandirian dan kedaulatan nasional," kata Koordinator Forum Sinergi Serikat Pekerja/Serikat Karyawan BUMN Peduli Bangsa (FSSP-SK BUMN PB), Eko Wahyu Laksmono, Rabu (11/11).
Seiring itu, Eko meyakinkan, seluruh karyawan BUMN siap bahu-membahu meningkatkan kompetensi serta daya saing. (gir/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Pemerintah dan DPR perlu membuat undang-undang yang mengharuskan seluruh sumber daya alam yang menguasai hajat hidup orang banyak harusnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- KPK Kembali Panggil Wali Kota Semarang Mbak Ita Hari Ini
- Gelombang Rossby & Siklon Sean Bakal Pengaruhi Cuaca Bali, Waspada!
- Ada Sindikat Penjual Bayi Promosi di TikTok, Sahroni Minta Polri Tingkatkan Patroli Digital!
- Dukung Ketahanan Pangan, Polres Banyuasin Siapkan 211 Hektare Lahan untuk Penanaman Jagung
- RDF Plant Dinilai Efektif Atasi Sampah, Fraksi PDIP Dorong Dibangun di 5 Wilayah Jakarta
- Pramono-Rano Bakal Perbanyak Rusun Mix-Used, Gabungkan Perumahan, Hingga Gerai UMKM