Iniesta-Benzema Paling Diwaspadai
Sabtu, 23 Juni 2012 – 01:30 WIB

Iniesta-Benzema Paling Diwaspadai
SPANYOL atau Prancis sebenarnya sama-sama menjadi tim favorit juara Euro 2012 ini. Namun, kedua tim favorit itu justru harus bertarung lebih dini dalam laga perempat final, Minggu (24/6) dini hari WIB. Dengan kekuatan yang nyaris sepadan, pemain dari kedua tim itu pun bakal bersaing ketat. Kekalahan atas Swedia pada laga terakhir kemarin sepertinya membuat mantan pemain Real Madrid itu was-was. Apalagi, dalam pertandingan tersebut para penggawa Prancis cenderung kurang maksimal dalam menjaga pertahanannya. Padahal, kekuatan Spanyol jelas lebih besar daripada Swedia.
Andres Iniesta dan Karim Benzema pun menjadi pemain yang disorot dalam laga ini. Iniesta diperkirakan menjadi momok menakutkan bagi pertahanan Prancis, begitu juga Benzema yang juga berpeluang untuk mencetak gol perdananya dalam pentas Euro 2012 ini.
Baca Juga:
Ketakutan akan Iniesta tersebut dilontarkan langsung oleh pemain legenda sepakbola Prancis, Zinedine Zidane. Menurut Zidane, bisa berbahaya jika para pemain Prancis tidak menjaga ketat pergerakan gelandang Barcelona itu. "Dia memiliki pengaruh yang cukup besar dalam permainan Spanyol," kata Zidane kepada radio Spanyol, Cadena Cope.
Baca Juga:
SPANYOL atau Prancis sebenarnya sama-sama menjadi tim favorit juara Euro 2012 ini. Namun, kedua tim favorit itu justru harus bertarung lebih dini
BERITA TERKAIT
- Pelita Jaya Gelar Prosesi Pemberian Cicin Juara IBL 2024 di GOR Soemantri
- PSSI belum Pastikan Indra Sjafri jadi Pelatih Timnas untuk SEA Games 2025
- Apa Tugas Jordi Cruyff di Timnas Indonesia?
- Mengenal Jordi Cruyff, Sosok Technical Advisor Timnas Indonesia
- Pelita Jaya Kirim Anto Boyratan ke Australia, Sejarah Bagi Basket Indonesia
- Spasojevic Ingin Persembahkan Trofi Juara Liga 2 untuk Bhayangkara Presisi FC