Inilah 11 Kejahatan Kobuter KKB, dari Penembakan hingga Pembunuhan
Rabu, 21 Februari 2024 – 20:57 WIB

Alenus Tabuni alias Kobuter. foto: Satgas Damai Cartenz.
jpnn.com, PAPUA - Kepala Operasi satgas Damai Cartenz-2024 Kombes Pol Faizal Ramadhani membeberkan kejahatan Alenus Tabuni alias Kobuter KKB yang ditangkap masuk daftar pencarian orang (DPO) Polda Papua sejak lama.
"Masuk DPO sejak 2021," singkat Faizal.
Baca Juga:
Faizal menyebutkan Kobuter memiliki catat kriminal cukup banyak, mulai dari penembakan hingga pembunuhan di Kabupaten Puncak, Papua Tengah.
Berikut sebelas catatan kejahatan Kobuter anak buah KKB pimpinan Numbuk Telenggen:
Alenus Tabuni alias Kobuter KKB anak buah Numbuk Telenggen tercatat memiliki 11 catatan kejahatan di Puncak, Papua Tengah.
BERITA TERKAIT
- Polres Inhu Tangkap Pelajar Asal Pekanbaru yang Jadi Bandar Narkoba
- Seorang Polisi di Makassar Kena Panah, Pelakunya
- Begini Peran Abi Aulia dalam Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang, Amelia Terkapar
- Pembantaian Harimau Sumatra di Rohul, 6 Pelaku Ditangkap Polisi
- Kabur ke Muara Enim, Residivis Penggelapan & Spesialis Curas di Mura Diringkus Polisi
- Kasus Pembunuhan Ibu & Anak di Subang: Abi Sempat Memicu Kemarahan Sopir Angkot