Inilah 23 Tokoh Terpegah, Tervokal, dan Paling Berpengaruh di Indonesia Sepanjang 2023, Jokowi Nomor Satu

Peringkat kedelapan Tokoh Terpegah ditempati Calon Wakil Presiden Muhaimin Iskandar dengan 152.737 berita.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menempati posisi kesembilan Tokoh Terpegah 2023 dengan 150.933 berita.
Listyo juga berada di peringkat ketujuh Tokoh Tervokal dengan 269.867 pernyataan.
Peringkat kesepuluh Tokoh Terpegah 2023 ditempati Ketua Umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri dengan 113.867 berita.
Politikus Berpengaruh di Media Sosial
Indonesia Indicator juga menobatkan sejumlah politisi menjadi Politisi Berpengaruh 2023 di Media Sosial.
Menurut Rustika, Presiden Jokowi menjadi Politisi Paling Berpengaruh di Media Sosial dengan 193.419.311 engagement.
Berdasarkan hasil riset i2, kandidat capres dan cawapres bertengger dalam posisi lima besar politisi teratas yang populer di dunia maya.
Indonesia Recap 2023 menempatkan 23 Tokoh Terpegah dan Tervokal serta 23 Isu Terbesar sepanjang 2023, termasuk Presiden Jokowi dan tiga capres dan cawapres.
- Sespimmen Menghadap ke Solo, Pengamat: Upaya Buat Jokowi Jadi Pusat Perhatian Publik
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- Matahari Kembar
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024