Inilah 35 Nama Caleg Terpilih dari Pulau Kalimantan

jpnn.com - JAKARTA – Dari 560 calon DPR RI periode 2014-2019, Komisi Pemilihan Umum (KPU) menetapkan 35 nama calon berasal dari Pulau Kalimantan yang terbagi atas empat provinsi dengan lima daerah pemilihan (dapil).
Masing-masing 8 nama calon terpilih berasal dari Provinsi Kalimantan Barat, 6 nama dari Provinsi Kalimantan Tengah, 12 nama dari Kalimantan Selatan dan 8 nama dari Kalimantan Timur.
PDI Perjuangan mendominasi dengan meraih 7 kursi, dimana perolehan terbesar berasal dari Kalimantan Barat dengan jumlah 3 kursi. Kemudian disusul perolehan kursi secara merata sembilan partai politik nasional lainnya.(gir/jpnn)
Berikut Nama Calon Anggota Terpilih Dari Provinsi Kalbar:
1. Daniel Johan (PKB)
2. Karolin Margret Natasa (PDIP)
3. Lasarus ( PDIP)
4. Michael Jeno ( PDIP)
JAKARTA – Dari 560 calon DPR RI periode 2014-2019, Komisi Pemilihan Umum (KPU) menetapkan 35 nama calon berasal dari Pulau Kalimantan yang
- Soal Polemik Soeharto Pahlawan, Ketum Muhammadiyah Singgung Bung Karno hingga Buya Hamka
- Mantan Komisioner KPK Duga Ada Aktor Lain di Balik Mafia Peradilan Suap Rp 60 Miliar
- Museum of Toys dan RMHC Galang Dana Pembangunan Rumah Singgah Anak Berpenyakit Kronis
- Setelah Heboh Pengadil Terjerat Kasus Suap, MA Rombak Posisi 199 Hakim
- Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Pengamat: Kegagalan Memaknai Demokrasi dan Cara Beroposisi yang Sehat
- Banjir di Barito Utara Meluas, 60 Ribu Warga Terdampak