Inilah 4 Jenis Makanan Peringan Stres dan Bisa Bikin Langsing
Rabu, 05 November 2014 – 11:51 WIB

Alpukat, Salah Satu Jenis Makanan Peringan Stres dan Bisa Bikin Langsing. Foto: IST
Kandungan vitamin B pada gandum dapat menstimulasi produksi hormon serotonin sehingga bisa menenangkan otak. Makanan satu ini sendiri termasuk dalam kategori low-fat, yang tentunya tidak akan menambah lemak dan gula di tubuh.
Baca Juga:
4. Raspberry
Buah yang satu ini mengandung antioksidan dan flavonoid yang dapat mencegah penuaan otak yang disebabkan oleh stres berat. Namun jika anda kesulitan mencari buah ini anda bisa menggantinya dengan buah strawberry. (fny/jpnn)
Stres bisa datang kapan saja dan di mana saja. Stres juga dapat menurunkan sistem imun tubuh dan akhirnya menimbulkan penyakit. Akibatnya, aktivitas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hari Kartini, Perempuan Bangsa Gelar Diskusi Literasi Digital
- 7 Cara Mudah Mengonsumsi Seledri untuk Detoks Tubuh yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Manfaat Rutin Mengonsumsi Jamu Tradisional untuk Kulit yang Bikin Kaget
- Perayaan Hari Bumi, Carla Skin Clinic Buktikan Kepedulian Terhadap Lingkungan
- Waspada, Ini 5 Bahaya Mengerikan Menggunakan Herbal Secara Langsung ke Kulit
- 3 Manfaat Air Kayu Manis Campur Daun Serai, Baik untuk Kesuburan Wanita