Inilah 5 Pemain yang Cetak 5 Gol Tercepat di Premier League

jpnn.com - LONDON – Bomber Manchester City Sergio Aguero bukanlah satu-satunya pemain yang sukses mencetak lima gol dalam satu laga. Sebelumnya, ada empat pemain yang bisa mengemas lima gol.
Namun, Aguero lebih mentereng karena melakukannya hanya dalam tempo 20 menit. Sedangkan pemain lainnya paling cepat melakukannya di atas setengah jam. Salah satunya ialah Jermaine Defoe.
Mantan bomber Tottenham Hotspur itu sukses lima kali mengoyak gawang Wigan Athletic dalam tempo 36 menit. Sebelum Aguero membombardir gawang Newcastle United, Sabtu (3/10) malam WIB, Defoe merupakan pencetak lima gol tercepat dalam satu laga. (jos/jpnn)
5 pemain yang cetak 5 gol tercepat:
Sergio Aguero (City) vs Newcastle : 20 menit
Jermaine Defoe (Tottenham) vs Wigan : 36
Alan Shearer (Newcastle) vs Sheffield Wednesday : 54
Dimitar Berbatov (MU) vs Blackburn : 68
LONDON – Bomber Manchester City Sergio Aguero bukanlah satu-satunya pemain yang sukses mencetak lima gol dalam satu laga. Sebelumnya, ada empat
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs
- MilkLife Shakers Makin Kukuh di Puncak Klasemen Grup A JSSL Singapore 7’s 2025