Inilah 7 Tokoh Terpopuler di Jabar, Teratas Bukan Ridwan Kamil, Nomor 3 Tak Disangka
Kamis, 01 Juni 2023 – 07:50 WIB
2. Ridwan Kamil 32,7 persen.
3. Mochamad Iriawan 9,4 persen,
4. Bima Arya Sugiarto 5,4 persen
5. Uu Ruzhanul Ulum 4,3 persen
6. Desi Ratnasari 3,3 persen
7. Ahmad Syaikhu 2,2 persen.
Selain itu, ada juga sejumlah tokoh lain yang masuk dalam data dengan persentase satu persen, di antaranya Ono Surono, Deddy Mizwar, Saat Mustofa, Cucun Syamsurizal, Mulyadi dan Taufik Hidayat.
“Berdasarkan variable keterkenalan dan ketersukaan masing-masing tokoh yang dalam konteks big data disebut subjek. Hasilnya kang Dedi Mulyadi di posisi pertama,” katanya.
Berikut ini daftar nama tokoh terpopuler di Jabar, yang ternyata teratas bukan Ridwan Kamil. Ini hasil penelitian Big Data Jayabaya.
BERITA TERKAIT
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Hasto Tuding Ara Main SARA soal Pramono-Rano Didukung Anies, Prabowo Pasti Tak Suka
- Tablig Akbar Majelis Nurul Musthofa: Ridwan Kamil akan Perjuangkan Pengajian di Monas
- Puluhan Sukarelawan Pramono-Rano Deklarasi Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Kampanye Akbar
- Sudaryono: Doa Bersama di Kampanye Akbar untuk Munajat Kemenangan Luthfi-Yasin
- Mesin Sukarelawan Hingga Koalisi Partai Siap Kawal Suara RIDO di Seluruh TPS