Inilah Alasan Hanura Lebih Memilih Dukung Rudi-Amsakar di Pilkada Batam
Minggu, 26 Juli 2015 – 10:30 WIB

Inilah Alasan Hanura Lebih Memilih Dukung Rudi-Amsakar di Pilkada Batam
Dengan ini, Ary melanjutkan, pihaknya juga akan ikut dalam acara deklarasi pasangan Rudi-Amsakar yang akan digelar hari ini (26/7) di Kawasan Pasir Putih, Batamcenter.
Sedangkan di tingkat Provinsi Kepri, Ary menyebut Partai Hanura juga telah menentukan pilihan. Partai yang dibentuk Wiranto itu akan mengusung pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur Kepri, Soerya Respationo dan Ansar Ahmad yang sebelumnya didukung PDIP untuk Pilkada serentak Desember mendatang.
"Itu sesuai dengan SKEP/B/168/DPPHanura/VII/2015 tentang calon gubernur dan wakil gubernur Kepri," katanya. (rna/ray)
BATAM - Partai Hanura resmi melabuhkan dukungan bagi pasangan calon Wali Kota Batam, Muhammad Rudi dan Amsakar Achmad. Sokongan itu keluar usai terbitnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- OSO Tegaskan Partai Hanura Mendukung Pemerintahan Presiden Prabowo
- Bakal Pimpin PKB Bali, Ahmad Iman Sukri Diajak Cak Imin Sowan Kiai di Tapal Kuda
- Riset IDSIGHT: Menag Nasaruddin & Menko AHY Masuk Jajaran Menteri Berkinerja Terbaik
- Megawati Usulkan KAA Jilid II Bahas Kondisi Global dan Kemerdekaan Palestina
- 6 Bulan Prabowo-Gibran: 74 Persen Puas, tetapi Ekonomi Penuh Tantangan
- 6 Bulan Kabinet Prabowo-Gibran: Komunikasi Publik & Kontroversi Menteri Jadi Catatan