Inilah Alasan Kamu Harus Traveling ke Semarang
jpnn.com, JAKARTA - Indonesia memiliki banyak sekali kota tujuan wisata. Salah satunya Kota Semarang, Jawa Tengah. Anda perlu memasukan Semarang sebagai salah satu yang terbaik karena memiliki beberapa hal di bawah ini.
1. Wisata Sejarah yang Lengkap
Semarang merupakan salah satu kota yang cukup bersejarah di Indonesia. Ada banyak cerita sejarah di sini yang masih tertinggal sampai sekarang. Anda bisa menjelajahi jejak sejarah di Semarang dengan mengunjungi Lawang Sewu, Simpang Lima, hingga kota tua yang sering digunakan sebagai lokasi fotografi.
2. Wisata Kuliner yang Tidak Bisa Ditolak
Semarang juga kaya akan kuliner yang melegenda. Anda bisa mendapatkan kuliner khas seperti lumpia yang susah terkenal ke mana-mana. Selain lumpia, Anda juga bisa membeli aneka kuliner peranakan di pecinan yang selalu ramai khususnya saat sore hingga malam hari.
3. Wisata Alam yang Cocok untuk Dijelajahi
Meski sebagian besar tempat wisata di Semarang ada di kota, kita masih bisa menikmati beberapa wisata alam seperti aneka curug seperti Curug Lawe dan Curug Benowo. Selain itu ada Wana Wisata Penggaron yang banyak hewan langka dibiarkan liar.
4. Biaya Perjalanan Murah
Semarang merupakan salah satu kota yang cukup bersejarah di Indonesia dan memiliki tempat peninggalan masa lampau.
- Rans Nusantara Hebat, Tempat Wisata Kuliner Kekinian di BSD City
- Kembali Pecahkan Rekor MURI, APJI Kali Ini Bikin Olahan Bihun Jagung
- Tawarkan Menu Beragam, D'Bakso Manjakan Lidah Warga Palangka Raya
- Bertema Masa Lalu, 1920 Lounge & Bar Gelar Kompetisi Busana Zaman Dulu
- Nasabah KUR BRI, Sate Klathak Pak Pong jadi Primadona Wisata Kuliner saat Mudik ke Yogyakarta
- Pencinta Steak dan Seafood Wajib Kunjungi Destinasi Kuliner Ini