Inilah Beberapa Opsi yang Tersedia buat Demokrat
Lucu Jika Demokrat Hanya jadi Penonton Pilpres
Kamis, 15 Mei 2014 – 15:35 WIB

Inilah Beberapa Opsi yang Tersedia buat Demokrat
"Untungnya nanti pascapilpres Partai Demokrat tidak punya beban moral untuk bergabung dengan pemerintahan," katanya.
Menurutnya, kalau pemilihan dilakukan sekarang memang Jokowi unggul 15 persen di atas Prabowo. Jika jadi presiden terpilih, maka Jokowi lah nanti akan menjalankan pemerintahan, bukan Megawati Soekarnoputri.
Nah, kata dia, dengan demikian tidak akan ada halangan lagi bagi Demokrat untuk berkomunikasi. "Partai Demokrat jadi bisa bergabung di pemerintahan," katanya.
Namun, ia menilai agak lucu kalau PD sebagai pemenang pemilu 2009 dan punya presiden yang berkuasa 10 tahun hanya menjadi penonton saja. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Pilihan Partai Demokrat untuk berkoalisi dengan partai politik lain untuk menghadapi pertarungan pilpres 2014 dinilai terbatas. Kemungkinan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Terima Kunjungan Wakil PM Malaysia, Prabowo: Ini Kawan Dari Masa Muda
- Pesan Kepala BKN ke Petugas CAT Tes PPPK Tahap 2: Jaga Integritas dan Muruah Institusi
- Prabowo Segera Cek Dugaan Penggelapan Anggaran MBG
- Sany Memperkenalkan Solusi Pemadam Kebakaran untuk Kota Padat
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri
- 3 Hakim Kasus Suap Pembebasan Ronald Tannur Dituntut Penjara Sebegini