Inilah Cara Bank OCBC NISP Dukung Pelaku UMKM Nasabah Nyala Bisnis

Pertama, grow, sebagai solusi keuangan dan extra benefit solusi digital untuk membantu bisnis nasabah makin berkembang.
Ketiga, live, yakni dukungan untuk mengakomodasi kehidupan personal dan Bisnis.
"Melalui extra benefit solusi digital, Nasabah Nyala Bisnis bisa memanfaatkan beragam produk dan layanan digital terbaik, termasuk dari Allstars.id agar makin fokus menjalankan dan mengembangkan bisnis,” ujar Chinni Yanti Tjhin.
Dia melanjutkan, extra benefit solusi digital yang ditawarkan oleh Nyala Bisnis melalui platform influencer marketing Allstars.id adalah dukungan dari Nano KOL dalam jumlah besar yang bisa dimanfaatkan untuk campaign yang membutuhkan pergerakan yang kuat.
Promosi dengan jasa influencer dari Allstars.id akan diproses secara transparan, sederhana, cepat.
Sementara Alex Wijaya, business director Famous Allstar mengungkapkan, tim Allstars.id, akan membantu mengarahkan target audience dengan lebih efektif.
Dengan demikian nasabah Nyala Bisnis dapat mempromosikan produknya ke pasar yang tepat dengan budget lebih efisien.
Alex menjelaskan, melalui Allstars.id, para pelaku UMKM tetap bisa mempromosikan produk mereka di dunia media sosial digital dengan proses yang cepat dan aman. (esy/jpnn)
Bank OCBC NISP memberikan dukungan untuk nasabah Nyala Bisnis yang banyak di antaranya adalah pelaku UMKM di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee