Inilah Cara Huawei Menarik Hati Konsumen di Indonesia

Selain membuka High-end Experience Store di Jakarta pada April lalu, produsen asal Cina itu juga akan membuka gerai serupa di Surabaya.
Pendirian High End Experience Store ini merupakan arahan Huawei Consumer BG global yang mendorong setiap market mengupgrade jaringan ritel mereka dengan membangun High-end Experience Store agar memberikan keleluasaan bagi konsumen untuk menjajal produk-produk yang dirilis Huawei di Indonesia.
BACA JUGA : Huawei Prediksi Ada 2,8 Miliar Pengguna Jaringan 5G pada 2025
Selain itu, Huawei juga telah mendirikan 31 service center di seluruh Indonesia untuk meningkatkan layanan dan memastikan kenyamanan pelanggan dalam menggunakan produk-produk Huawei.
“Ini pencapaian yang dahsyat, yang semakin meningkatkan kepercayaan diri kami dalam mencapai target menjadi yang teratas khususnya di market premium di Indonesia dan merebut nomor satu di dunia,” pungkas Khing Seng. (mg9/jpnn)
Huawei Device Indonesia akan membawa smartphone premium dan memangkas jarak antara waktu peluncuran di tingkat global dan di level lokas Indonesia.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
- Mohon Maaf, Samsung Tidak Akan Rilis Ponsel Lipat Ini di Pasar Global
- BMW Gandeng Huawei demi Memanfaatkan Sistem Operasi HarmonyOS untuk Mobil Listrik
- Huawei Merilis Foto-Foto Maextro S800, Mercedes-Benz Maybach Kalah Panjang
- BYD akan Sematkan Fitur Pintar Ini ke Semua Modelnya, Bisa Melaju Secara Otomatis
- Kinerja Penjualan Smartphone Apple dan Samsung Tertekan Oleh Merek Tiongkok
- Honda Bakal Gunakan Teknologi Huawei untuk Jajaran Mobilnya