Inilah Catatan Dosa KKB Pimpinan Egianus Kogoya di Papua, Brutal
Rabu, 15 Februari 2023 – 20:18 WIB

Penyerangan KKB pimpinan Egianus Kogoya terhadap karyawan PT Istaka Karya tahun 2018 lalu yang menyebabkan 19 orang meninggal dan dua orang hilang. (ANTARA/HO-Dokumen Pribadi)
11.Tanggal 26 Maret 2022, kontak senjata dengan personel Marinir di Distrik Kenyam, menyebabkan dua personel gugur, satu kritis, dan tujuh luka-luka.
12. Tanggal 7 Juni 2022, pesawat milik Sam Air yang mendarat di Bandara Kenyam ditembak hingga mengalami kerusakan di bagian tangki dan ban depan pesawat.
13. Tanggal 16 Juli 2022, kelompok Egianus Kogoya membantai 12 masyarakat di Kampung Nogolait, Distrik Kenyam, Kabupaten Nduga, 10 orang meninggal termasuk salah seorang di antaranya pendeta.
14. Tanggal 7 Februari 2023 KKB membakar pesawat milik Susi Air di Paro dan menyandera pilot berkebangsaan Selandia Baru.(antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
KKB Papua pimpinan Egianus Kogoya telah melakukan 65 kali melakukan aksi kejahatan, mulai pembunuhan, pemerkosaan, penganiayaan, pengancaman, dan penyanderaan.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- Prajurit Aktif Gugat UU TNI ke MK, Imparsial: Upaya Menerobos Demokrasi
- Zenal Abidin Kecam Ulah Paman Perkosa 2 Keponakan di Bogor
- 15 Jenazah Korban Pembantaian KKB Teridentifikasi, Ini Daftar Namanya
- Andreas: Kejahatan yang Dilakukan KKB tak Boleh Dibiarkan Terus Menerus Terjadi