Inilah Daftar Kegagalan SBY Versi Petisi 28
Rabu, 13 Oktober 2010 – 20:27 WIB

Inilah Daftar Kegagalan SBY Versi Petisi 28
22. Gagal memimpin dalam menata, mengatur dan menjaga sistem inteligen yang fungsinya sebagai sistem peringatan dini bagi stabilitas negara.
23. Gagal memimpin dalam menjaga dan mempertahankan persatuan dan kesatuan bangsa dan negara.
24. Gagal memimpin meredam konflik antar-anak bangsa yang semakin meluas.
F. Agama, Pendidikan, dan Kebudayaan
25. Gagal memimpin membangun kerukunan antar-umat beragama, suku, ras, dan antar golongan.
26. Gagal memimpin menghentikan menjalarnya mental dan budaya individualisme dan materialisme dalam tubuh masyarakat.
27. Gagal menghentikan komersialisasi pendidikan
JAKARTA - Sebanyak 28 aktivis yang tergabung dalam Petisi 28 menyampaikan evaluasi terhadap kinerja Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) ke DPR.
BERITA TERKAIT
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensesneg