Inilah Daftar Pemenang di Ajang ke-15 Epson International Pano Awards
Jumat, 04 Oktober 2024 – 16:28 WIB

Fikri Muharom berhasil memenangkan penghargaan Fotografer Terbaik Asia Tenggara dalam ajang ke-15 Epson Internasional The Pano Awards lewat karyanya yang berjudul The Volcanoes Theatre yang menampilkan keindahan Gunung Bromo. Foto: Dokumentasi Epson
Power of Nature karya Kelvin Yuen
Wilderness karya Kelvin Yuen
Mountain of Divinity Karya Kelvin Yuen
Kurator kompetisi David Evans mengatakan antusiasme dari para peserta di Asia Tenggara, dan Asia secara keseluruhan, terus meningkat.
Dia mengatakan sangat senang Epson Asia Tenggara bergabung sebagai sponsor utama bersama Epson Australia, dan mengingat minat yang semakin besar dari tahun ke tahun di wilayah yang dinamis ini, kehadiran mereka sangatlah tepat.
Gambar fantastis Gunung Bromo karya Fikri Muharom asal Surabaya meraih penghargaan Fotografer Terbaik Asia Tenggara di The Pano Awards
BERITA TERKAIT
- Selamat, Bank Mandiri Kembali Meraih Penghargaan dari Kanwil DJPb NTT
- Sukses Bangun Inovasi, Tugu Insurance Sabet Penghargaan Bergengsi
- Kemendagri Dinilai Patuh Selenggarakan Pelayanan Publik, Ombudsman Beri Penghargaan
- TASPEN Raih Penghargaan Employees Choice di Ajang 6th Indonesia Best 50 CEO Award
- Desain Unik wondr by BNI Raih Penghargaan iF Design Award 2025
- Dinilai Menyebarkan Pesan Perdamaian, Yenny Wahid Terima Penghargaan