Inilah Dampak Wajib Rekam Biometrik, Jemaah Umrah Terbebani
Kamis, 20 Desember 2018 – 07:37 WIB
Ditambahkan Joko, jika hal ini berlarut, tidak hanya pelayanan jemaah umrah di Indonesia yang terkena imbasnya. Hal ini juga akan berimbas pada akomodasi, pelayanan katering, dan hunian hotel di Arab Saudi.
"Minggu lalu, kami sudah sampaikan pada pengurus Kadin Kota Mekkah terkait imbas dari kebijakan ini. Mereka pun berharap, hal ini tidak terjadi. Dan mereka akan berupaya melobi dan menjelaskan hal ini kepada pemerintahnya," pungkas Joko. (esy/jpnn)
Akibat kebijakan Pemerintah Arab Saudi mewajibkan rekam biometrik, para calon jemaah umrah harus antre panjang.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Dahulu Suka Piknik Bareng, Ratusan Warga Windan Kini Kompak Pergi Umrah Bersama
- Ustaz Maulana Mengajak Para Penggemar Ikut Umrah Bareng
- Didirikan Muhammad Husni Ali Hasan, Mutawiffmu Siap Memandu Jemaah Haji dan Umrah
- Jabal Al-Nour Hingga Jumeirah Jabal Omar Jadi Destinasi Jemaah Umrah
- Tanur Muthmainnah Merekrut 200 Team Leader Hadapi Musim Umrah 1446 H
- Jumeirah Jabal Omar Makkah Siap Tampung Jemaah Umrah Indonesia