Inilah Empat Pasangan Jagoan Megawati untuk Pilkada Serentak
Kamis, 04 Januari 2018 – 22:46 WIB
Dalam mengumumkan cagub dan cawagub di empat provinsi ini PDIP menyoroti politik pendidikan yang diusung para calon.
Menurut Megawati, pendidikan menjadi sangat penting.
Sejumlah calon yang diusung, kata dia, pernah berkontribusi langsung dalam pendidikan seperti Habel Melkias Suwae yang pernah menjadi guru SD.
"Semoga saja beliau menjadi pemimpin di Papua sehingga semua pembangunan di bidang pendidikan itu terealisasi," tegas Mega. (mg1/jpnn)
Mantan guru SD termasuk jagoan Megawati untuk menjadi calon gubernur di Pilkada Papua.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- Megawati Ungkap Survei Pesanan, Singgung Pertanyaan ke Responden By Phone
- Hasto PDIP Ungkap Keyakinan, Pertemuan Megawati-Prabowo Pasti Akan Terjadi
- Megawati Mengaku Tak Punya Handphone, Singgung soal Penyadapan dan James Bond
- Hasto: PDIP tidak Ada Persoalan dengan Pak Prabowo
- Pimpin Konsolidasi PDIP di Jateng, Megawati Minta Kader Bergotong Royong Memenangkan Andika-Hendi