Inilah Jadwal Mudik dan Balik Gratis Kapal TNI
Selasa, 06 Agustus 2013 – 02:04 WIB

Inilah Jadwal Mudik dan Balik Gratis Kapal TNI
Tidak sebatas itu, TNI AL juga melakukan kerjasama dengan PT KAI dalam pengamanan di beberapa stasiun Kereta Api.
Hal yang sama juga dilakukan TNI AU, yang telah menyiapkan beberapa pesawat untuk melayani sejumlah rute penerbangan di Indonesia. "Pesawat tersebut diperlukan untuk mengangkut pemudik yang tidak bisa tertampung diangkutan komersial. Sebagai contoh Tiga jenis pesawat hercules disiapkan untuk mengantarkan pemudik dari Banjarmasin tujuan Surabaya, Jakarta dan Yogyakarta," ujarnya.
Di samping pengerahan peralatan tersebut, TNI AU juga menerjunkan beberapa personel guna membantu Kepolisian dalam pengamanan Mudik tahun 2013 ini, imbuhnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - TNI AL mengerahkan unsur kapal perang jenis Landing Platform Dock (LPD) yaitu KRI Banda Aceh-593 guna mengangkut secara gratis para pemudik
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung