Inilah Kesan Miss Universe 2015 Paula Vega Tentang Indonesia

”Dengan menikmati proses, bahagia yang kita peroleh saat berhasil sangat luar biasa,” terangnya.
Seusai menyapa pengunjung mal, keduanya melakukan sesi foto bersama pengunjung mal. Para peserta foto bersama dikenai syarat tertentu. Manajer Customer Service Mustika Ratu Puteri Ayujeda yang mewakili panitia mengatakan bahwa kehadiran dua putri itu merupakan salah satu bentuk penghormatan karena Putri Indonesia sebelumnya, Elvira, berasal dari Surabaya.
Sementara itu, Marketing Manager Grand City Jesica Juwono menuturkan bahwa pihaknya amat bangga karena mampu menghadirkan wanita sekelas Miss Universe dan Putri Indonesia. Selain itu, kehadiran dua wanita cantik tersebut merupakan cara untuk dapat menarik lebih banyak pengunjung.
”Rencananya, kunjungan ini akan menjadi kunjungan rutin Putri Indonesia dan Miss Universe ke Surabaya,” jelasnya. (dia/opi/awa/jpnn)
Miss Universe 2015 Paula Vega mengunjungi Surabaya, Jawa Timur, Minggu (22/2). Didampingi Putri Indonesia 2015 Anindya Kusuma Puteri, perempuan paling
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- The Cottons Persembahkan Lentera, Lagu Kasih Sayang untuk Orang Terdekat
- Samuel Rizal Kerasukan saat Syuting Film Mangku Pocong
- Indra Bekti dan Aldila Jelita Kembali Ungkap Keinginan Pindah ke Australia
- Ardhito Pramono Jadi Special Guest Konser Boyce Avenue di Jakarta
- Heboh Pengakuan Lisa Mariana, Ridwan Kamil Akhirnya Lapor Polisi
- Paula Verhoeven: Fitnah Ini Sudah Terlalu Jauh