Inilah Keunggulan ASUS Zenbook 14X OLED (UX5401), Laptop Berkelas dengan Bodi Ringkas
Senin, 31 Juli 2023 – 23:11 WIB

ASUS memperkenalkan Zenbook 14X OLED (UX5401), laptop premium yang memiliki desain ringkas, mudah dan nyaman digunakan, serta dapat memenuhi kebutuhan komputasi sehari-hari tanpa masalah. Foto: Asus
Salah satu fitur terbaru yang ada di Windows 11 adalah Widgets.
Temukan foto favorit Anda, berita terbaru, daftar tugas hari ini dan cuaca esok dengan mudah.
Widgets membantu menemukan konten yang penting bagi Anda. Demi hidup yang sedikit lebih teratur.
Widgets juga menunjukkan meeting Anda yang akan datang.
Dapatkan pengingat daftar tugas dan jadwal kalender Anda.
Memberikan pembaruan cuaca lokal dan langsung.
Temukan Widget pada Windows baru.
Sesuaikan untuk mendapatkan pembaruan terkini seputar berita, kehidupan sosial, dan artikel penting bagi Anda, serta pengingat dari kalender dan daftar tugas Anda.
Zenbook 14X OLED (UX5401) merupakan laptop premium yang memiliki desain ringkas, mudah dan nyaman digunakan
BERITA TERKAIT
- Rambah Bisnis Baru, JBA Indonesia Hadirkan Lelang Elektronik
- ASUS Luncurkan ROG Phone 9 Series, Sebegini Harganya
- Qualcomm Klaim Chip Snapdragon X Series Tawarkan Performa Tinggi untuk Laptop Terbaru
- ASUS Zenbook DUO Hadirkan Inovasi Layar Ganda, Cocok untuk Produktivitas Maksimal
- MSI Stealth 18 Mercedes-AMG Jadi Laptop of the Year UCA 2024
- ASUS Siapkan ExpertBook P5, Copilot+ PC Pertama untuk Bisnis Berbasis AI