Inilah Mekanisme Pembatasan BBM Bersubsidi
Minggu, 19 September 2010 – 07:10 WIB

Inilah Mekanisme Pembatasan BBM Bersubsidi
Berdasarkan Tahun (mobil-mobil produksi 2005 ke atas) ; 1. Mulut selang (nozzle) pengisi premium diganti yang lebih besar sehingga tidak bisa dimasukkan ke lubang mobil-mobil baru, terutama yang produksi tahun 2005 ke atas.
Baca Juga:
2. Menempelkan stiker sebagai penanda mobil pemakai BBM non-subsidi (keluaran 2005 ke atas) atau mobil pemakai BBM subsidi (2005 ke bawah)
3. Meminta produsen mobil untuk membuat ukuran lubang yang berbeda untuk mobil keluaran terbaru.
Keterangan:
Diolah dari berbagai sumber. (JP)
JAKARTA -- Data dari sejumlah sumber terkait dengan pembatasan BBM bersubsidi, ada dua skenario yang kemungkinan akan diterapkan. Yakni berdasarkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang