Inilah Para Pemenang Indonesia Best CEO 2023

Inilah Para Pemenang Indonesia Best CEO 2023
Para pemenang Indonesia Best CEO 2023. Foto dok SWA

Kategori kedua adalah Best CEO in Leading Company. Pemenangnya antara lain Taufik Aditiyawarman, Direktur Utama PT Kilang Pertamina Internasional; Iman Rachman, Direktur Utama PT Bursa Efek Indonesia; dan William Lumentut, Presiden Direktur PT Bentoel Internasional Investama Tbk (Bentoel Group).

Kategori ketiga yaitu Best CEO in Emerging Growth Company di antaranya Kany Virgo Soemantoro, President PT Nusa Selaras Indonesia (Nu Skin) Indonesia, Filipina, Malaysia & Brunei; Rizka Wahyu Romadhona, CEO & Founder PT Agrinesia Raya.

Ricky Surya Prakasa, MBA, Presiden Direktur PT MECCAYA; Bambang Pediantoro, SE, MM, CPHR, Direktur Utama PT Unisia Medika Farma (Rumah Sakit JIH); dan Rakhmad Tunggal Afifuddin, Direktur Utama PT Finnet Indonesia.

Kemudian Kresna Adiprawira, Direktur Utama PT Data Sinergitama Jaya Tbk (Elitery) dan Deni Asy'ari, MA Datuak Marajo, Direktur Utama PT Syarikat Cahaya Media (Suara Muhammadiyah) mendapat penghargaan dalam kategori Best CEO with Special Recognition.(chi/jpnn)

Tidak mudah meyakinkan atau mendapat peserta CEO yang bersedia dinilai kinerjanya di tengah kondisi yang sangat menantang saat ini.


Redaktur & Reporter : Yessy Artada

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News