Inilah Pemenang Award Liga Champions
Jumat, 31 Mei 2013 – 15:37 WIB

Inilah Pemenang Award Liga Champions
PARIS- Jupp Heynckes boleh bangga membawa Bayern Muenchen ke tangga juara Liga Champions musim ini. Namun, sukses tersebut tak membuat Heynckes disemati pelatih terbaik. Gelar pelatih terbaik Liga Champions musim ini justru jatuh ke tangan arsitek Borussia Dortmund Jurgen Klopp. “Saya berharap musim depan tim ini bisa jauh lebih berkualitas. Partai final di Berlin akan sangat bagus jika kami bisa mencapai final kembali,” terang Klopp seperti dilansir situs resmi UEFA.
Keberhasilan Klopp membawa pemain muda ke partai final Liga Champions rupanya membuat UEFA selaku induk sepakbola Eropa terkesima. Meski kalah atas Muenchen di partai pemungkas, Klopp dianggap UEFA sudah membuat lompatan besar.
Baca Juga:
Memenangi gelar pelatih terbaik juga membuncahkan harapan Klopp menghadapi Liga Champions musim mendatang. Pelatih berkaca mata tersebut bertekad membawa anak asuhnya ke jenjang yang lebih tinggi.
Baca Juga:
PARIS- Jupp Heynckes boleh bangga membawa Bayern Muenchen ke tangga juara Liga Champions musim ini. Namun, sukses tersebut tak membuat Heynckes disemati
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs