Inilah Penyebab Briptu Agung Tewas Setelah Ditembak KKB
Senin, 18 September 2023 – 16:22 WIB

Briptu Rudi Agung. Foto: Ops Satgas Damai Cartenz
jpnn.com, PAPUA - Kasatgas Humas Oparsi Damai Cartenz 2023 AKBP Bayu Suseno mengungkapkan bahwa Briptu Rudi Agung tewas lantaran kehabisan darah seusai terkena tima panas KKB.
"Briptu Rudi sempat mendapatkan perawatan usai tertembak di bahu kanannya. Dia (Briptu Rudi) mengembuskan napas di RSUD Oksibil," ujar AKBP Bayu.
AKBP Bayu menyebutkan kontak tembak itu terjadi saat Personel Satgas Tindak Operasi Damai Cartenz melaksanakan patroli rutin.
"KKB melakukan penyerangan terhadap personel Brimob dari arah ketinggian," jelasnya.
Briptu Rudi Agung tewas lantaran kehabisan darah seusai tertembak di bahu kanannya.
BERITA TERKAIT
- Budi Gunawan: Pemerintah Mengutuk Aksi KKB yang Menewaskan 11 Pendulang Emas
- Tim Gabungan Evakuasi 2 Jasad Korban Pembantaian KKB di Yahukimo
- 11 Pendulang Emas Tewas Diserang KKB Papua, Pemerintah Fokus Evakuasi Korban
- Budi Gunawan Kutuk Aksi KKB Membantai 11 Pendulang Emas di Yahukimo
- Bantai 11 Pendulang Emas, OPM Kirim Pesan untuk Presiden Prabowo Subianto
- Identitas Para Pendulang Emas yang Dibunuh KKB, 2 Orang Disandera