Inilah Perdana Menteri Baru Italia, Banyak Pihak yang Meragukannya
Sabtu, 13 Februari 2021 – 23:17 WIB
Namun, Draghi juga menghadapi tantangan besar. Italia jatuh dalam krisis terburuk sejak Perang Dunia Kedua. Ratusan orang terserang COVID-19 tiap harinya. Vaksinasi berjalan lambat. Namun, tidak banyak waktu yang dimiliki Draghi untuk mengatasi seluruh masalah di Italia.
Italia akan menggelar pemilihan umum dua tahun ke depan. Namun banyak pihak ragu Draghi mampu bertahan sebagai kepala koalisi.
Koalisi pemerintah saat ini terdiri dari partai-partai yang memiliki sikap radikal terhadap isu-isu seperti imigrasi, hukum, pembangunan infrastruktur, dan kesejahteraan. (ant/dil/jpnn)
Eks kepala Bank Sentral Eropa Mario Draghi resmi menjabat sebagai perdana menteri di Italia setelah ia mengucapkan sumpah jabatan di hadapan Presiden Sergio Mattarella
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Dipecat Arab Saudi, Roberto Mancini CLBK dengan Timnas Italia?
- UEFA Nations League: Italia Ganyang Prancis, Israel Hancur
- Final Voli Putri Olimpiade Paris 2024: Italia Hantam AS 3-0
- Live Streaming 8 Besar Voli Putri Olimpiade Paris 2024 China Vs Turki, Sekarang!
- Voli Putra Olimpiade Paris 2024: Italia Vs Jepang Berakhir Sangat Dramatis
- Voli Putri Olimpiade Paris 2024: Italia Pukul Dominika