Inilah Perkiraan Pemain Persebaya v Persiba Balikpapan
jpnn.com - SURABAYA - Tim Persebaya akan menjamu Persiba Balikpapan di Stadion Gelora Bung Tomo, sore nanti. Di atas kertas, Persebaya yang berada posisi empat besar Wilayah Timur lebih diunggulkan memenangkan laga ini.
Di sisi lain, prestasi Persiba tidak konsisten, sehingga peringkatnya turun naik. Karena itu laga yang akan disiarkan langsung oleh K-Vision pukul 15.30 WIB itu akan menjadi makanan empuk Persebaya agar tetap mampu menjaga peluangnya lolos kebabak delapan besar nanti.(nap/ko)
Berikut ini perkiraan pemain:
Persebaya (4-2-3-1): 1-Jendry Pitoy (pg); 59-Hasim Kipuw, 4-Ricardo Salampessy, 44-OK Jhon, 26-Alfin Tuasalamony; 11-Dedi Kusnandar, 25-Manahati Lestusen; 81-M Ilham, 22-Fandi Eko Utomo, 55-Emmanuel Pacho Kenmogne; 10-Greg Nwokolo.
Pelatih : Rahmad Darmawan
Persiba Balikpapan (4-3-3): 59-Wawan Hendrawan (pg) "; 3-Muhamad Kamri, 87-Yudi Khoerudin, 26-Muhammad Bahtiar, 7-Arifki Eka Putra; 5-Fandi Muhtar, 15-Joko Sidik, 31-Ahmad Sambiring; 17-Riski Novriansyah, 20-Patrice Nzekou, 14-Pape Latyr.
Pelatih: Liestiadi
SURABAYA - Tim Persebaya akan menjamu Persiba Balikpapan di Stadion Gelora Bung Tomo, sore nanti. Di atas kertas, Persebaya yang berada posisi empat
- Bursa Transfer Liga 1: Semen Padang Mendatangkan Kiper Brasil
- PSBS Biak vs Persib Bandung: Bojan Hodak Buka Kans Rotasi?
- Diam-diam Marc Klok Memendam Perasaan Ini kepada Shin Tae Yong
- Everton Pecat Sean Dyche Beberapa Jam Sebelum Pertandingan Piala FA
- Piala Super Spanyol: Tumbangkan Mallorca, Madrid Hadapi Barcelona di Final
- Alasan Persija Jakarta Pinjamkan Riko Simanjuntak ke PSS Sleman, Ternyata!