Inilah Salah Satu Cara Jenderal Andika Perkasa Meningkatkan Kesejahteraan Pasukannya
Rabu, 06 Mei 2020 – 05:40 WIB

KSAD Jenderal TNI Andika Perkasa. Foto: ANTARA/HO
Ali juga mengapresiasi atas bantuan prajurit TNI AD saat menanggulangi banjir pada salah satu gardu listrik di Jakarta, beberapa waktu lalu.
"Terima kasih KSAD, kami sudah diberikan support luar biasa. Waktu kemarin banjir di daerah Kembangan, kalau tidak dibantu TNI AD, mungkin listrik di Jakarta akan mati," ujar Ali.
Ali mengungkapkan para personel TNI AD membantu membuat tanggul dalam waktu 1,5 hari, sehingga aliran listrik di Jakarta tetap aman. (antara/jpnn)
Jenderal Andika Perkara menggandeng PT PLN (Persero) untuk meuwujudkan rencana tersebut.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- TNI dan IPB Bersinergi Mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional
- Warga Banten Tewas Dikeroyok 4 Orang, 2 Pelaku Oknum TNI
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang