Inilah Starting Line Up Vietnam vs Indonesia
![Inilah Starting Line Up Vietnam vs Indonesia](https://cloud.jpnn.com/photo/picture/normal/20161207_123702/123702_980527_timnas_riedl_jp.jpg)
jpnn.com - HANOI - Vietnam bakal turun dengan formasi menyerang. Itu berarti, pilihan sistem 4-3-3 akan diterapkan oleh mereka seperti saat menaklukkan Malaysia dan klub-klub lainnya di fase grup.
Mereka akan mendorong sedikit Le Cong Vinh, Van Quyet, Vu Van Tanh sedikit ke depan, dibanding saat main di Pakansari, Bogor, untuk meningkatkan daya serang.
Sementara itu, Indonesia yang sudah mengantisipasi permainan Vietnam, kemungkinan akan mengubah sistem permainan. Dari 4-4-2 menjadi 4-4-1-1 atau 4-2-3-1. Ini untuk memberikan tekanan di lini tengah tuan rumah. (dkk/jpnn)
Starting Line Up Vietnam vs Indonesia
Indonesia: Kurnia Meiga (gk); Benny Wahyudi, Fachrudin Aryanto, Hansamu Yama, Abduh Lestaluhu; Rizky Pora, Manahati Lestussen, Bayu Pradana,Andik Vermansah; Stefano Lilipaly; Boaz Salossa
Vietnam: Nguyen Tran Manh (gk); Au Van Hoan, Dihn Tien Thanh, Que Ngoc Hai; Ngo Hoang Thinh, Luong Xuan Truong, Dihn Tran Trung; Vu Van Thanh, Ngyuen Van Quyet; Le Cong Vinh
HANOI - Vietnam bakal turun dengan formasi menyerang. Itu berarti, pilihan sistem 4-3-3 akan diterapkan oleh mereka seperti saat menaklukkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- IBL 2025: Ujian Konsistensi Satria Muda Saat Melawan RANS dan Dewa United
- Langkah PSSI Menambah Pelatih Berkualitas, Terapkan Metode Ini
- Persib Bandung Punya Modal, Persija Jakarta dalam Tekanan
- Patrick Kluivert Pantau 4 Laga Liga 1, Apa Selanjutnya?
- Timnas U-20 Indonesia vs Iran: Persaingan Ketat Sesama Juara Grup Kualifikasi
- Derbi Merseyside: Trent Alexander-Arnold Berpeluang Main, Leo Gomez Absen