Inilah Tampang Pencuri Uang Kotak Amal yang Ditangkap Marbot Masjid Itu
Sabtu, 11 Juli 2020 – 23:13 WIB

Kotak amal masjid yang sudah dijebol dan uangnya dicuri pelaku. Foto : edho/sumeks.co
Saat kejadian, Sudarno yang juga sebagai penjaga keamanan masjid ini curiga dengan gerak gerik pelaku. Aksi pelaku terekam kamera CCTV masjid. Dalam rekaman pelaku berusaha kabur dengan sepeda motornya yang sengaja di parkir di halaman masjid.(dho)
Setelah tertangkap marbot Masjid Muhammadiyah Al Janah, Jl Siaran Sako Palembang membawa kabur uang dalam kotak amal, pelaku Alter Djumantara alias Tara (28) langsung diamankan petugas Polsek Sako.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Cek Pelabuhan TAA, Kapolres Banyuasin Sampaikan Pesan Penting Ini
- Kepergok Curi Motor, Pria di Palembang Babak Belur Dihajar Warga
- H-3 Idulfitri, 21.000 Kendaraan Melintas di Tol Kayuagung-Palembang
- Gubernur Herman Deru Minta Pembangunan Infrastruktur Jadi Prioritas
- Gara-Gara Konten, Willie Salim Dilaporkan ke Polda Sumsel
- 2 Siswi SD Tenggelam di Sungai Saka Selabung, 1 Korban Belum Ditemukan