Inilah Tempat Keempat yang akan Dilalui GMT Besok
Selasa, 08 Maret 2016 – 14:59 WIB

Gerhana Matahari Total akan melintasi beberapa tempat di Indonesia. Foto: AFP
Stasiun Meteorologi Depati Amir, Bangka Belitung juga turut serta dengan membuka stand layanan informasi cuaca terkini sebelum, pada saat dan sesudah kegiatan berlangsung. "Ini adalah bentuk sinergisitas yang dilakukan oleh BMKG dan prmda setempat guna mensukseskan kegiatan tersebut," ujarnya.
Selain melakukan pengamatan Fenomena GMT, BMKG juga melakukan pengamatan gravitasi magnet bumi dan pasang surut air laut pada waktu yang bersamaan.
"Hal itu ditujukan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh gravitasi bumi dan pasang surut air laut saat fenomena gerhana matahari total berlangsung," pungkas M. Kepala Stasiun BMKG, Pangkal Pinang, Provinsi Babel M Nurhuda. (boy/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?