Inilah Tim yang Paling Siap Bertarung di Piala Dunia 2022
Minggu, 13 November 2022 – 10:50 WIB

Salah satu andalan Qatar di Piala Dunia 2022, Akraf Afif. Foto: thepeninsula
jpnn.com - DOHA - Piala Dunia 2022 tinggal tujuh hari lagi.
Tuan rumah Qatar telah mengumumkan skuadnya Sabtu (12/11).
Tak ada kejutan yang dibuat Pelatih Felix Sanchez.
Juru taktik Qatar berkebangsaan Spanyol itu memanggil dua bintang utama Akram Afif dan Almoez Ali ke dalam pasukannya.
The Peninsula
Sebagian besar pemain merupakan pemenang Piala Asia 2019.
Skuad Qatar untuk Piala Dunia 2022 seluruhnya terdiri dari pemain yang bermain di QNB Stars League (liga utama Qatar), dengan setengahnya dari tim juara Al Sadd.
Anggota tim terdiri dari campuran pemain berpengalaman dan talenta muda.
The Peninsula menyebut tim ini yang paling siap bertarung di Piala Dunia 2022. Pernah ikut Copa America dan Piala Emas sebagai tamu.
BERITA TERKAIT
- Prabowo Sebut Pemerintah Qatar Bakal Investasi USD 2 Miliar untuk Danantara
- Gandeng Qatar, BTN Siapkan USD2 Miliar Untuk Bangun 100 Ribu Unit Hunian di Indonesia
- Erick Thohir Bersama Legenda Belanda Mulai Membicarakan Program Pembinaan Pemain
- PSSI Umumkan Komposisi Pelatih Timnas Indonesia, Kental Aroma Belanda
- Serangan Umum 1 Maret, Klaim & Versi (daripada) Soeharto
- Resmi, Robin Van Persie jadi Pelatih Feyenoord Rotterdam