Injak Jari Messi, Pepe Dikecam
Jumat, 20 Januari 2012 – 12:51 WIB

Injak Jari Messi, Pepe Dikecam
"Saya tidak melihat langsung insiden itu. Tapi, ada televisi dan bergantung kepada Anda menilainya," sahut pelatih Barca Josep Guardiola.
Baca Juga:
Di sisi lain, entrenador Real Jose Mourinho juga tidak melihat langsung insiden Pepe. Tapi, Mourinho mendukung apabila Pepe dihukum apabila dalam investigasi memang dinyatakan bersalah. "Jika memang disengaja, itu memang layak dihukum," jelasnya.
Pepe memang memiliki track record disiplin yang buruk di el clasico. Kartu kuning kemarin adalah yang kelima dari delapan kali penampilan. Pepe juga pernah dikartu merah langsung ketika Real menyerah 0-2 dari Barcelona di leg pertama Liga Champions musim lalu.
Pada musim 2008-2009, Pepe pernah diskors sepuluh laga gara-gara menganiaya pemain Getafe Francisco Casquero. Bayangkan, di saat Casquero terjatuh, Pepe menendangnya dua kali, mendorong kepala, sampai menginjaknya berkali-kali.
WASIT Cesar Muniz Fernandez memang tidak mencabut kartu merah dalam el clasico kemarin. Padahal, satu kartu merah seharusnya pantas diterima defender
BERITA TERKAIT
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs
- MilkLife Shakers Makin Kukuh di Puncak Klasemen Grup A JSSL Singapore 7’s 2025
- Klopp Dirumorkan Bakal Melatih Real Madrid, Agen Buka Suara
- HSC 2025 Segera Digelar, Pemenang Akan Berlaga di Singapura