INKA Minta Pemerintah Maksimalkan Kereta Produk Dalam Negeri
Jumat, 22 Maret 2013 – 15:17 WIB
MADIUN - Direktur Produksi dan Teknologi PT Industri Kereta Api (INKA) (Persero) Yunendar Aryo Handoko menyayangkan sikap pemerintah yang justru belum memaksimalkan kapasitas KAI di pasar dalam negeri. "Sebenarnya INKA lebih senang misalnya pemerintah order seratus kereta dengan jangka waktu produksi selama dua tahun, ini baru INKA bisa. Tapi kalau dadakan tidak bisa. Dan dari pemerintah pun sampai saat ini belum ada tawaran untuk membuat lebih dari 100 kereta, paling di bawah jumlah itu," terangnya.
"Padahal INKA masih dominan menguasai pasar dalam negeri, dalam hal pemesanan kereta api," ujar Yunendar di Kantor Pusat PT INKA, jalan Yos Sudarso Madiun, Jawa Timur (22/13).
Baca Juga:
Saat ini kata Yunendar, pemerintah hanya menawarkan 70 kereta ekonomi dan belum pernah menawarkan 100 atau lebih pesanan kereta ekonomi kepada INKA. Untuk memenuhi pesanan tersebut, INKA berharap diberikan waktu yang cukup dan tidak bersifat dadakan.
Baca Juga:
MADIUN - Direktur Produksi dan Teknologi PT Industri Kereta Api (INKA) (Persero) Yunendar Aryo Handoko menyayangkan sikap pemerintah yang justru
BERITA TERKAIT
- Rayakan HUT ke-66, Gapensi Usung Semangat Bersama dalam Sinergi Membangun Negeri
- PELNI Layani 551.383 Penumpang Selama Libur Nataru, 5 Pelabuhan ini jadi Tujuan Favorit
- Tingkatkan Pelayanan Bandara, IAS Group Luncurkan GSE Teknologi Terbaru
- Winn Gas Luncurkan Produk Inovasi Terbaru, Ibu-Ibu Pasti Suka
- Lewat Cara ini SIG Dukung Inisiatif Kementerian BUMN Mewujudkan Asta Cita
- Baru Dirilis Awal Januari, Andal by Taspen Telah Diunduh Lebih Dari 1 Juta Peserta