Innalillahi, 3 Wisatawan Tewas di Pantai Selatan Sukabumi
Minggu, 08 Mei 2022 – 22:15 WIB

Tim SAR gabungan saat mengevakuasi jasad wisatawan asal Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, pada Kamis (5/5). Korban yang diketahui bernama Gibran (7) hilang tenggelam di Pantai Rawakalong, Kecamatan Palabuhanratu saat sedang berenang dan digulung ombak besar pada Rabu, (4/5). Antara/HO/Basarnas
Dia pun mengapresiasi tim SAR gabungan dan berbagai lembaga dan relawan lainnya yang telah membantu pihaknya selama Operasi Ketupat Lodaya 2022 khususnya di objek wisata pantai selatan yang telah memberikan berbagai pelayanan serta bantuan lainnya kepada wisatawan. (antara/jpnn)
Ketiga wisatawan yang tewas di Pantai Selatan Sukabumi, yakni Gibran, Moh Fajar Risky, dan Yoga Pamungkas.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- PIK2 Diserbu 500 Ribu Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025
- 2 Wisatawan Terseret Ombak Pantai Parangtritis, Satu Orang Hilang
- Wujudkan Satu Data Pertanian di Kabupaten Sukabumi, Kementan dan BPS Bersinergi
- Riri Antoni Ekspos Keindahan Bandung, Kontennya Bikin Wisatawan Penasaran
- 3 Wisatawan Ponorogo Tewas Tenggelam Saat Bersenang-senang di Pantai Pacitan
- Tim SAR Masih Cari Wisatawan yang Terseret Ombak di Parangtritis