Innalillahi, Ayah Ustaz Solmed Meninggal Dunia

Innalillahi, Ayah Ustaz Solmed Meninggal Dunia
April Jasmine dan suaminya, Ustaz Solmed. Foto: Instagram/ustad_solmed

Ibunda Ustaz Solmed diketahui meninggal dunia pada Minggu (11/7) pukul 00.30 WIB. (mcr7/jpnn)

Istri Ustaz Solmed, April Jasmine, melalui akunnya di Instagram mengumumkan bahwa ayah mertuanya, Nadjamuddin Nasution meninggal dunia.


Redaktur & Reporter : Firda Junita

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News