Innalillahi, Vokalis U'Camp Ruddy Karamoy Meninggal Dunia
Minggu, 09 Maret 2025 – 18:44 WIB

Vokalis U'Camp Ruddy Karamoy meninggal dunia. Foto: tangkapan layar
"Beliau ingin berkunjung ke rumah saya dan Ovy Rif, tetapi Allah SWT berkata lain," ungkapnya.
Yang lebih mengharukan, Ruddy berpulang sesaat setelah menjalankan tugasnya sebagai musisi.
Dia baru saja tampil di Bandung sebelum akhirnya mengembuskan napas terakhir.
Ruddy Karamoy kenal melalui lagu-lagu roick bersama bandnya U'Camp, seperti Bukalah Hatimu. (jlo/jpnn)
Vokalis band rock U’Camp, Ruddy Karamoy, meninggal dunia pada Minggu (9/3) pukul 00.10 WIB di RS Cibabat, Cimahi.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Vokalis U'Camp Meninggal, Hati Paula Verhoeven Hancur
- Sebelum Meninggal, Vokalis U'Camp Ruddy Karamoy Masih Sempat Manggung di Bandung
- Tur ke Mandalika, Sandy Pas Band Mengendarai Motor 12 Jam
- Yuki Pas Band Hijrah, Bagaimana Nasib Grup Musiknya?
- Jikun /rif dan Rock 80 Meriahkan Konser Amal Bara Dalam Bait
- Eben Burgerkill Meninggal Dunia, Sandy Pas Band Kaget