Inovasi Peningkatan Produktivitas Padi Spesifik Lokal Bisa Mengatasi Kekeringan
Sabtu, 30 Maret 2024 – 14:27 WIB

Ngobrol Asyik (Ngobras) di AOR BPPSDMP. Foto: tangkapan layar
“Adapun tantangan peningkatan produksi padi, yaitu perubahan iklim global, pemilihan teknik budi daya yang kurang tepat, penurunan kualitas tanah," ujar Zarwazi.
Dia menjelaskan bahwa strategi peningkatan produksi, yaitu Pengelolaan Tanaman Terpadu (PTT), Peningkatan IP Padi 200, 300, dan 400, Optimalisasi Populasi Tanaman Jajar Legowo, Teknologi Jajar Legowo Super, Teknologi Ratun Salibu, Tumpang Sari Padi-Tanaman Hutan/Perkebunan.
“Adapun faktor kunci keberhasilan produksi padi, yaitu varietas baru/unggul, pengairan, pupuk, PHT, dan budi daya lainnya," katanya. (*/jpnn)
Mentan mengatakan berbagai upaya harus dilakukan untuk menanggulangi krisis pangan, salah satunya menjadikan komoditas padi organik sebagai alternatif lain.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Penerbitan Standar Pelayanan Produk PSAT
- Mentan Amran Bangun Kerja Sama dengan Yordania, Ketua GAN Yakin Sektor Pertanian RI Bakal Maju
- Wujudkan Satu Data Pertanian di Kabupaten Sukabumi, Kementan dan BPS Bersinergi
- Panen Raya 2025, Serapan Gabah Naik 2.000 Persen
- Cerita Presiden Prabowo Punya Tim Pertanian Hebat, Apresiasi Kinerja Kementan
- Dukung Program Prabowo, APROPI Berkomitmen Turunkan Harga Pestisida untuk Petani