Instruksi Bu Mega, Program Menanam PDIP Harus Berkelanjutan
PDIP sebagai bagian dari Indonesia harus berpartisipasi menurunkan emisi karbon.
"Alam jagat ini harus kami pelihara bersama dengan memberikan kontribusi kepada penyelamatan lingkungan dan ekosistem ini," ungkapnya.
I Made Urip juga mengatakan program menanam ini tak hanya terbatas pada pohon mangrove saja.
PDIP juga terus mendorong untuk melakukan penanaman pohon produktif.
"Demikian juga tanaman bisa menghasilkan untuk kepentingan ekonomi dan juga tanaman-tanaman yang berkaitan dengan kesehatan, terutama tanamanan obat biofarmata," tambahnya.
Menurut dia, Bu Mega juga mengarahkan para kader untuk menggalakkan program serupa ke depannya.
"Hari ini bertepatan dengan hari ulang tahun Ibu Mega yang ke-75, beliau kami tahu mencintai alam," kata I Made Urip. (tan/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Ketua DPP PDI Perjuangan I Made Urip mengungkapkan pesan Megawati Soekarnoputri soal program penghijauan. Seluruh kader harus menjaga dan mencintai alam.
Redaktur : Boy
Reporter : Fathan Sinaga
- Prabowo Tak Diundang ke HUT PDIP, tetapi Bakal Diminta Hadir Pas Kongres
- Gelar HUT ke-52 di Sekolah Partai, PDIP Lakukan dengan Konsep Seperti Ini
- Semir Rambut Jadi Hitam, Hasto: Persiapan Menghadapi KPK
- PDIP Yakin KPK Bakal Tahan Hasto pada Senin Nanti, Tujuannya Mengganggu Kongres Partai
- Kongres V Bakal Tindak Lanjuti Hasil Rakernas Soal Penetapan Megawati Jadi Ketum PDIP
- Tak Akan Lari, Hasto Bakal Hadapi Penyidik KPK pada 13 Januari