Instruksi Mendagri Tito Karnavian kepada 513 Kepala Daerah
Rabu, 08 April 2020 – 20:39 WIB

Tito Karnavian. Foto: dok/JPG
"Realokasi dan refocusing anggaran difokuskan dalam tiga hal utama, yaitu peningkatan kapasitas kesehatan. Kemudian, penyiapan jaring pengaman sosial dan membantu dunia usaha tetap hidup dan survive.," katanya.
Rapat konsultasi dihadiri Ketua KPK Firli Bahuri, Kepala LKPP Ronny Dwi Susanto, dan Kabareskrim Polri Komjen. Pol. Listyo Sigit. Kemudian Ketua BPK Agung Firman dan Ketua BPKP Muhammad Yusuf Ateh.
Rapat diikuti 513 unsur kepala daerah, meliputi gubernur, bupati, wali kota maupun yang diwakili oleh sekretaris daerah. (gir/jpnn)
Mendagri Tito Karnavian, menggelar rapat konsultasi memfasilitasi para kepala daerah, berkonsultasi dalam penanganan wabah corona secara efektif dan tepat.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Kepala Daerah Siap Mendatangi MenPAN-RB, Pengangkatan PPPK Tuntas 2025
- Kepala Daerah Tak Dilantik Bersamaan, Revisi UU Pemda & Pilkada Dimungkinkan
- MPKI: Kepala Daerah Bertanggung Jawab Melindungi Ekosistem Pertembakauan Nasional
- 5 Berita Terpopuler: Sikap Mendagri Tegas, Tolong Jangan Main-Main soal Pengangkatan PPPK & CPNS 2024
- Mendagri Tito Ingatkan Kepala Daerah Jaga Arus Mudik dan Stabilitas Harga Pangan
- Retret Kepala Daerah Dilaporkan ke KPK, Mendagri Berikan Penjelasan, Silakan Disimak