Intan Fauzi Kawal Pembangunan Jembatan Gantung Kota Bekasi
Minggu, 18 November 2018 – 19:14 WIB

Anggota Komisi V DPR RI Intan Fauzi (kanan) meninjau lokasi pembangunan jembatan gantung di empat lokasi di Kota Bekasi, Jawa Barat. Foto: Ist for JPNN
Lurah Margahayu Andi Widyo Suyono mengaku optimistis pembangunan jembatan gantung ini akan meningkatkan ekonomi masyarakat.
“Misalnya saja pendapatan dari lahan parkir kendaraan. Jadi ada akses motor dari timur-selatan yang pada gilirannya meningkatkan pendapatan dari sektor wisata. Sebab, berada di lokasi wisata Hutan Bambu yang tengah dipromosikan oleh Pemerintah Kota Bekasi serta akan muncul berbagai sentra usaha baru bagi masyarakat,” kata Andi. (jos/jpnn)
Anggota Komisi V DPR RI Intan Fauzi mengatakan, pembangunan jembatan gantung di empat lokasi di Kota Bekasi memberikan dampak positif bagi perekonomian.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Banjir Bekasi Maret 2025, Kita Bukan Bangsa Pengendali Air?
- Petaka Banjir Bekasi Maret 2025, CCTV Lenyap dan Bendungan Peninggalan Belanda
- Jembatan Gantung di Lubuklinggau Putus, 8 Orang Terluka, Begini Kondisinya
- Unggul di Quick Count LSI Denny JA, Posisi Tri-Haris di Kota Bekasi Belum Aman
- Survei IDM: Tri Adhianto-Harris Bobihoe Diprediksi Menang di Pilwakot Bekasi
- Tri Adhianto-Harris Bobihoe Jungkal Dua Pesaingnya di Pilwalkot Bekasi versi IDM