Inter Milan v Brescia: Sarana Hapus Trauma
Sabtu, 06 November 2010 – 15:47 WIB

Inter Milan v Brescia: Sarana Hapus Trauma
Masalahnya, meski di atas kertas Inter tak kesulitan melibas Brescia, tapi panjangnya daftar pemain cedera bisa menjadi batu sandungan. Problem paling parah ada di lini tengah. Inter kehilangan Sulley Ali Muntari, Thiago Motta, Esteban Cambiasso, dan McDonald Mariga.
Selain itu, masih ada striker pelapis David Suazo dan kiper Julio Cesar yang juga terkapar cedera. "Terlalu banyak pemain cedera. Saya pikir kami juga harus melakukan beberapa perubahan," ujar Moratti.
Wesley Sneijder, playmaker Inter, punya pendapat lain. "Bukan hanya faktor fisik saja yang jadi masalah, tapi juga psikologis," terang Sneijder, seperti dikutip Goal.
Sneijder menegaskan, saat ini yang terpenting adalah mengembalikan lagi mental juara yang mereka miliki musim lalu. "Kami harus benahi lagi mental juara seperti yang kami lakukan saat menaklukkan Eropa," timpalnya.
MILAN - Inter Milan masih dibayangi trauma kekalahan dari Tottenham Hotspur di Liga Champions (2/11). Nah, trauma itu bisa terhapus jika dini hari
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri